panduan-lengkap-memulai-beternak-puyuh

Salam sukses para peternak ataupun calon peternak puyuh indonesia.
Disini kami akan membahas tuntas langkah demi langkah yang harus dilakukan untuk memulai beternak puyuh.
Hal pertama yang harus dilakukan adalah membuat kandang utama.

Luas ruangan yang diperlukan untuk beternak puyuh
1000 ekor = 5 X 3 meter
2000 ekor = 5 X 5 meter
3000 ekor = 5 X 8 meter
4000 ekor = 5 X 10 meter
5000 ekor = 5 X 13 meter
6000 ekor = 5 X 15 meter

Setelah membuat bangunan kandang utama baru kemudian membuat kandang untuk burung puyuh.

Kandang untuk burung puyuh terbagi kedalam 2 macam :
kandang pembesaran
Kandang pembesaran dibuat bila peternak ingin memulai beternak dari burung puyuh yang baru menetas atau menetaskan sendiri.
Kandang kusus puyuh petelur bisa terbuat dari kayu dan kawat bisa juga terbuat dari besi.
Untuk kandang kusus puyuh petelur dari besi bisa order kepada kami.
 ORDER KANDANG BESI 

Setelah bangunan utama dan kandang selesai dibuat, selanjutnya adalah mempersiapkan burung puyuhnya.
Burung puyuh bisa order kepada kami atau juga menetaskan sendiri.

GEULIS PUYUH CIAMIS
Whatshap: +6282240808575
Nomor Kontak / SMS: 082240808575
BBM: 5B0B5076

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PEMBUANGAN KOTORAN

Daftar Harga Burung Puyuh Terbaru

analisa-usaha-beternak-puyuh